Ahad 12 Mar 2017 19:05 WIB

12 Tempat di Rumah yang Kotor

Remote control televisi
Foto:
lampu meja dari rotan sintetis sebelum diekspor ke Italia di Desa Mojorejo, Batu, Jawa Timur, Rabu (30/3).

6. Kap lampu

Kap lampu duduk atau berdiri terkenal menjadi tempat debu. Tanpa disadari debu berbulan-bulan bahkan bertahun-tahun berkumpul di sana. Untuk membersihkannya, gunakan sikat gigi bekas pakai untuk membersihkan kap lampu dan bagian dalamnya, atau untuk alternatif lain pada kap lambu berbahan lembut gunakan lakban dan tekan lembut pada kap lampu.

7. Sela-sela ubin lantai

Sela-sela ubin lantai juga menjadi sarang bagi jamur dan bakteri, dan perlu dibersihkan secara menyeluruh untuk menghindari penyebarannya. Minyak pohon teh dapat menjadi antibakteri dan secara efektif mengahapus noda kotoran pada sela ubin lantai. Celupkan kapas pada minyak pohon teh dan biarkan selama 30 menit, dan semua jamur akan menghilang.

8. Penghisap asap dapur

Semua orang ingat untuk membersihkan dapur mereka, tapi berapa banyak orang yang ingat membersihkan penghisap asap dapur? Penghisap dapur menyerap bau dan merupakan magnet untuk lemak makanan. Tumpukan kotoran dan bakteri dapat jatuh dalam makanan saat memasak, dan menyebar ke daerah lain di dapur. Anda dapat mencucinya.

sumber : antara
Advertisement
Berita Lainnya
Advertisement
Terpopuler
1
Advertisement
Advertisement