Selasa 08 Dec 2015 13:37 WIB

7 Makanan Pembangkit Mood Bahagia

Rep: Puti Almas/ Red: Indira Rezkisari
Krim kocok yang lembut di atas kopi manis dijamin sanggup membuat mood kembali baik.
Foto:
Kue cokelat

Cokelat selalu menjadi bahan dasar makanan maupun minuman yang menyenangkan. Kali ini, kue cokelat adalah salah satu jawaban untuk memperbaiki mood Anda di kala sedih dan bosan.

Untuk membuat kue cokelat, Anda bisa memanggangnya alam microwave. Ambil mangkuk, isi dengan 5 sendok teh tepung terigu, 2 sendok teh mentega, dan sejumput bubuk kayu manis. Tambahkan 4 sendok teh gula, satu telur, perasa vanila, 3 sendok teh bubuk coklat, dan 2 sendok teh Nutella atau cokelat yang sudah dilelehkan.

Campurkan dan aduk bersamaan, dan akhiri dengan tambahan beberapa tetes susu. Setelah itu, masukkan dalam microwave selama 3-4 menit dan kue cokelat yang lezat siap disajikan.

Advertisement
Berita Lainnya
Advertisement
Terpopuler
1
Advertisement
Advertisement