Kamis 25 Jan 2024 18:41 WIB

Susu Pertumbuhan Bisa Jadi Alternatif Penuhi Protein Cegah Stunting

Susu fortifikasi mengandung zat bermanfaat untuk dukung kebutuhan gizi anak.

Susu segar (ilustrasi). Susu fortifikasi mengandung zat-zat bermanfaat seperti mineral dan vitamin seperti zat besi serta vitamin C yang dapat mendukung kebutuhan gizi anak di masa pertumbuhannya.
Foto:

Angka-angka tersebut sebenarnya mampu memenuhi kebutuhan zat besi anak-anak yang tercantum dalam Peraturan Menteri Kesehatan RI nomor 28 tahun 2019. Untuk anak berusia 6-11 bulan membutuhkan paling minimum 11 miligram zat besi, anak berusia 1-3 tahun membutuhkan 7 miligram zat besi, dan anak berusia 4-6 tahun membutuhkan 10 miligram.

Namun terkadang tidak semua anak-anak menyukai menu makanan dengan bahan dasar makanan tersebut. Untuk itu dokter Juwita menyarankan susu pertumbuhan yang telah difortifikasi dapat digunakan menjadi alternatif untuk pemenuhan zat besi bagi sang buah hati dalam pencegahan stunting.

 

"Jadi sambil bereksplorasi dengan menu-menu menyenangkan, orang tua dapat memberikan anak makanan dan minuman yang telah difortifikasi untuk menunjang kebutuhan gizi hariannya," kata dokter Juwita.

sumber : Antara

Dapat mengunjungi Baitullah merupakan sebuah kebahagiaan bagi setiap Umat Muslim. Dalam satu tahun terakhir, berapa kali Sobat Republika melaksanakan Umroh?

Advertisement
Berita Lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement