Ahad 29 May 2016 07:54 WIB

Tips Mengerem Adiksi Gadget

Rep: C34/ Red: Yudha Manggala P Putra
Gadget seperti dua sisi pisau di anak dan remaja, fungsinya bisa memberi efek positif termasuk negatif.
Foto: Telegraph
Keluarga makan bersama (Ilustrasi)

Minta izin untuk hal mendesak

Ada saat ketika Anda menetapkan pembatasan gawai namun harus mengerjakan hal penting atau menerima panggilan telepon mendadak. Jika demikian, minta perkecualian dan beri penjelasan kepada anggota keluarga lain sehingga mereka tidak merasa diperlakukan tidak adil.

Utamakan interaksi keluarga

Singkirkan gawai Anda beberapa jam saat anak-anak Anda pulang dari sekolah atau sedang berkumpul di rumah. Mulailah percakapan dan jangan biarkan teknologi merusak waktu berharga Anda.

Tetapkan hari bebas gawai

Anda bisa menetapkan hari bebas gawai sekali atau dua kali sebulan untuk semua anggota keluarga. Sebagai gantinya, cari hal menyenangkan yang bisa dilakukan bersama-sama seperti berjalan-jalan atau aktivitas luar ruang.

Advertisement
Berita Lainnya
Advertisement
Terpopuler
1
Advertisement
Advertisement