Rabu 20 Jan 2016 14:45 WIB

4Minute Luncurkan Album Baru

Rep: MGROL56/ Red: Yudha Manggala P Putra
4minute
Foto: Cyworld.com
4minute

REPUBLIKA.CO.ID, JASKARTA -- Grup 4Minute akhirnya menyelesaikan album terbaru

Seperti dilansir Soompi, pada 20 Januari ini, Cube Entertainment mengejutkan para penggemar dengan mengunggah teaser dari mini album 4Minute yang ketujuh berjudul Act. 7.

Berdasarkan foto teaser tersebut, album akan diluncurkan pada 1 Februari jam 12 siang waktu setempat.

Sebelumnya sempat dilaporkan bahwa 4Minute akan menunda tanggal rilis album mereka, dan membuat penggemar bertanya-tanya jadwal comeback mereka.

Advertisement
Berita Lainnya
Advertisement
Terpopuler
1
Advertisement
Advertisement