Kamis 24 Mar 2016 19:26 WIB

Liburan Bulan April, Ini Daftar Tiket Promosi Kereta ke Surabaya

KA Argowilis

Lalu KA Malioboro Ekspres relasi Malang-Yogyakarta dengan harga tiket promosi eksekutif Rp 85 ribu dan kelas ekonomi Rp 65 ribu, KA Harina relasi Surabaya Pasarturi-Bandung dengan harga tiket promosi kelas eksekutif Rp 160 ribu dan bisnis Rp 135 ribu serta ekonomi Rp 90 ribu.

Yang terakhir adalah KA Sancaka relasi Surabaya Gubeng-Yogyakarta dengan harga tiket eksekutif Rp 80 ribu dan bisnis Rp 65 ribu, KA

Mutiara Selatan relasi Surabaya Gubeng-Bandung dengan harga tiket promosi bisnis mencapai Rp 160 ribu.

"Rata-rata tiket KA sebelum terkena promosi harganya ada pada kisaran angka Rp 300 ribu hingga Rp 600 ribu, khususnya untuk relasi Surabaya-Jakarta," ucapnya.

Sementara itu Suprapto menjelaskan untuk mendapatkan tiket dengan harga promosi, pemesanannya dapat dilakukan melalui loket penjualan di stasiun, atau melalui pusat telepon 121 dan penjualan di jaringan luar kereta api.

"Selain itu bisa menggunakan 'mobile application' dan pemesanan melalui internet, dengan pembelian dapat dilayani selama masih tersedia, dengan lokasi duduk pada masing-masing kereta dilakukan secara acak," ucapnya.

sumber : Antara
Advertisement
Berita Lainnya
Advertisement
Terpopuler
1
Advertisement
Advertisement