Rabu 17 Dec 2014 08:05 WIB

Donat, Baik untuk Menu Sarapan Anda Lho!

Rep: MGROL31/ Red: Winda Destiana Putri
Donat (Ilustrasi)
Foto: Allwomenstalk
Donat (Ilustrasi)

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Sebelum menjalani hari panjang Anda, sangat dianjurkan untuk sarapan di pagi hari.

Sarapan akan membuat Anda lebih berkonsentrasi, meningkatkan tenaga, dan juga baik untuk kestabilan berat badan Anda.

Ada pepatah yang mengatakan, "Apa yang kamu makan saat sarapan, mencerminkan harimu secara keseluruhan." Terlepas dari kebenarannya atau tidak, berikut ini merupakan 7 makan yang sangat baik untuk dikonsumsi sebelum memulai hari Anda seperti yang dilansir dari situs Allwomenstalk, Rabu (17/12):

Makan Siang

Siapa bilang sarapan harus dengan yang itu-itu melulu? Tidak ada salahnya untuk mencoba mengkonsumsi makanan yang biasa di makan pada siang hari. Biasany makanan yang dikonsumsi pada siang hari akan mengandung lebih banyak karbohidrat sehingga tenaga Anda di pagi hari pun semakin bertambah.

Sereal

Siapa yang tidak suka makanan praktis favorit sejak kita kecil ini? Anda hanya perlu menambahkan susu untuk langsung menyantap sereal. Jika Anda sudah bosan dengan sereal yang itu-itu saja, tidak ada salahnya untuk mencoba menambahkan buah-buahan segar ke dalamnya untuk ekstra vitamin. Selain itu, Anda dapat menggabungkan beberapa merek sereal menjadi satu sehingga rasa yang didapat pun akan kaya.

Donat

Meskipun makanan ini anggap tidak terlalu sehat, namun donat tetap dapat dikonsumsi saat sarapan. Donat yang memiliki topping atau hanya gula halus, umumnya mengandung kadar gula dan kalori yang cukup tinggi sehingga dapat meningkatkan energi Anda. Namun, jika Anda sedang menjalankan diet, sebaiknya jauhi sarapan dengan kue berbentuk cincin ini.

Advertisement
Berita Lainnya
Advertisement
Terpopuler
1
Advertisement
Advertisement