Selasa 10 Jan 2023 15:00 WIB

Resep Ayam Pop Khas Sumatra Barat, Gampang Dibuat di Rumah

Ayam pop termasuk kategori ayam goreng meski warnanya putih pucat.

Rep: Umi Nur Fadhilah/ Red: Reiny Dwinanda
Ayam pop, ayam goreng khas Sumatra Barat. Ayam pop termasuk masakan yang mudah disiapkan di rumah.
Foto:

Cara membuatnya:

1 Buang kulit ayam, lumuri dengan bumbu halus dan cuka. Diamkan 30 menit dalam lemari es.

2 Rebus ayam bersama bumbunya dengan air kelapa, serai, daun jeruk hingga matang. Angkat dan tiriskan.

3 Sebelum disajikan, celupkan ayam dalam minyak goreng panas sebentar.

4 Untuk saus sambal, rebus cabai merah, bawang merah, dan tomat hingga layu, lalu haluskan. Panaskan tiga sendok makan (sdm) minyak goreng, tumis bumbu halus hingga harum. Tambahkan air, garam, dan gula pasir, rebus hingga mendidih.

5 Tempatkan ayam pop dalam piring saji. Hidangkan dengan sambal dan daun singkong rebus.

Advertisement
Berita Lainnya
Advertisement
Terpopuler
1
Advertisement
Advertisement