Rabu 20 Jul 2022 01:10 WIB

Bukan di Dada, Gejala Gagal Jantung Malah Muncul di Pergelangan Kaki, Seperti Apa?

Kemunculan Covid-19 dinilai dapat mendorong peningkatan kasus gagal jantung.

Rep: Adysha Citra Ramadani/ Red: Reiny Dwinanda
Kaki (ilustrasi). Tanda gagal jantung dapat terlihat pada pergelangan kaki.
Foto:

Peningkatan risiko gagal jantung terkait Covid-19 bisa terjadi pada siapa saja, tanpa memandang faktor usia, ras, hingga jenis kelamin. Peningkatan risiko ini juga bisa terjadi tanpa memandang faktor risiko kardiovaskular lain yang mungkin dimiliki oleh seseorang, seperti hiperlipidemia, hipertensi, diabetes, obesitas, atau penyakit ginjal kronis.

"Risiko ini bahkan bisa muncul pada orang (penyintas Covid-19) yang berisiko rendah terhadap penyakit kardiovaskular," ungkap tim peneliti.

Berkaitan dengan hal ini, banyak ahli memprediksi bahwa pandemi Cocid-19 akan mendorong munculnya gelombang kasus kardiovaskular dalam beberapa tahun ke depan. Karena itulah, beragam upaya pencegahan Covid-19 masih perlu diaplikasikan secara disiplin.

Advertisement
Berita Lainnya
Advertisement
Terpopuler
1
Advertisement
Advertisement