Ahad 12 Feb 2012 09:24 WIB

Kisah dan Pencapaian Whitney 'The Voice' Houston

Whitney Houston
Foto: AP/Evan Agostini
Whitney Houston

REPUBLIKA.CO.ID, Whitney Houston dikenal sebagai seorang penyanyi pop dan R&B, artis, produser rekaman, penulis lagu dan mantan model Amerika Serikat. Ia terlahir di di Newark, New Jersey, Amerika Serikat, 9 Agustus 1963.

Selebritas masyhur itu meninggal dunia pada  11 Februari 2012 pada umur 48 tahun. Houston adalah seorang inspirator. Kesuksesannnya membuka pintu bagi para penyanyi Afrika-Amerika yang lain, khususnya dari kalangan wanita, untuk sukses di dunia musik.

Dia juga sering sekali dijuluki sebagai "The Voice". Whitney Houston dikenal sebagai salah seorang diva pop yang memiliki jangkauan suara lima oktaf. Ia juga dikenal karena kemampuan penyanyi pop-gospel yang bersuara indah dan kuat.

Pada tahun 1980-an, Houston adalah salah seorang penyanyi wanita Afrika-Amerika pertama yang masuk ke dalam tangga lagu MTV yang pada saat ini didominasi penyanyi rock kulit putih.

Album debutnya menjadi album debut dengan penjualan tertinggi sebagai seorang penyanyi solo, yang menduduki peringkat #1 di tangga lagu Billboard 200. Ia juga memegang 7 buah singel #1 di tangga Billboard Hot 100, mematahkan rekor 6 kali yang dipegang The Beatles dan Bee Gees.

Inilah Album Sang Diva:

1985: Whitney Houston

1987: Whitney

1990: I'm Your Baby Tonight

1998: My Love Is Your Love

2002: Just Whitney

2003: One Wish: The Holiday Album

2009: I Look to You

[sunting]Soundtrack

1992: The Bodyguard

1995: Waiting to Exhale

1996: The Preacher's Wife

[sunting]Kompilasi

2000: Whitney: The Greatest Hits

2001: Love, Whitney

2004: Artist Collection: Whitney Houston

2007: The Ultimate Collection

[sunting]Video/DVD

1986: Number One Video Hits

1991: Star Spangled Banner

1991: Welcome Home Heroes

1994: Concert for a New South Africa

1997: Classic Whitney Concert

1999: VH1 Divas Live '99

2000: The Greatest Hits

2000: Fine

2002: Whatchulookinat Video/Whatchulookinat Behind-the-Scenes Footage/Love to Infinity Megamix Video

2004: Artist Collection: Whitney Houston

sumber : wikipedia
Advertisement
Berita Lainnya
Advertisement
Terpopuler
1
Advertisement
Advertisement