Rabu 02 Nov 2022 23:04 WIB

Gejala dan Cara Pencegahan Gagal Ginjal Akut pada Anak

Pada kasus gangguan ginjal akut, masih memiliki kemungkinan kemungkinan untuk sembuh.

Foto: Republika.co.id
Gejala dan Cara Pencegahan Gagal Ginjal Akut pada Anak

REPUBLIKA.CO.ID,JAKARTA -- Ahli Nefrologi Universitas Airlangga (Unair) Muhammad Riza Kurniawan menjelaskan cara pencegahan gagal ginjal akut pada anak, yakni:

- Asupan nutrisi, cairan, dan memakan makanan yang bergizi.

- Bagi anak-anak lebih besar hindari merokok, alkohol, obat-obatan terlarang.

- Hindari juga obat-obatan di luar resep yang diberikan dokter.

 Tanda dan gejala gangguan ginjal pada anak:

- Gejala umumnya adalah jumlah urin menurun atau enam jam tidak buang air kecil meski minum air cukup.

- Jika fungsi ginjal sangat menurun, maka bisa dilakukan cuci darah.

- Pada kasus gangguan ginjal akut, masih memiliki kemungkinan kemungkinan untuk sembuh.

Advertisement
Berita Lainnya
Advertisement
Terpopuler
1
Advertisement
Advertisement