Rabu 07 Apr 2021 00:35 WIB

Ubah Lahan Tidur Jadi Lahan Ekonomis

Kelompok tani memanfaatkan lahan kosong untuk pertanian sederhana.

Rep: republika.id/ Red: republika.id
.
.

OLEH SHABRINA ZAKARIA

Sebuah green house berisi ribuan bibit tanaman hidroponik berdiri di Jalan Pangkalan 1 RT 02/ RW 07 Kelurahan Kedunghalang, Kecamatan Bogor Utara, Kota Bogor. Dulunya, lokasi tersebut merupakan lahan kosong yang hanya berisi pohon-pohon bambu yang rimbun. Bahkan, terkadang dilewati banjir yang berasal dari Sungai Ciliwung. Saat ini, lahan...

Advertisement

Komentar

Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Berita Lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement