Senin 03 Mar 2014 13:59 WIB

Setelah Duel Maut, Ular Ini Berhasil Menelan Seekor Buaya Secara Utuh

  Sebuah foto yang diambil dari ponsel, merekam adegan duel maut seekor ular Phython  dengan seekor buaya di Danau Moondarra dekat Gunung Isa, di Australia, Senin (3/3).  (EPA /Tiffany Corlis)
Sebuah foto yang diambil dari ponsel, merekam adegan duel maut seekor ular Phython dengan seekor buaya di Danau Moondarra dekat Gunung Isa, di Australia, Senin (3/3). (EPA /Tiffany Corlis)

REPUBLIKA.CO.ID, QUENNSLAND -- Sebuah foto yang diambil dari ponsel, merekam adegan duel maut seekor ular Phython dengan seekor buaya di Danau Moondarra dekat Gunung Isa, di Australia, Senin (3/3).

Adegan langka tersebut berhasil diabadikan seorang warga Australia, Tiffany Corlis, yang tengah berada di pinggir danau saat itu.

 

Advertisement
Berita Lainnya
Advertisement
Terpopuler
1
Advertisement
Advertisement